Pages

Rabu, 31 Oktober 2012

6 Tips Menangani Kucing yang Suka Mencakar


    Kebiasaan kucing selalu meninggalkan bekas cakaran adalah untuk menandai daerah kekuasaan, mempertajam kukunya dan meregangkan otot mereka. Apa jadinya jika kucing -kucing kesayangan anda merusak perabotan rumah seperti sofa, bantal, tempat tidur? Yang perlu anda lakukan adalah mengalihkan perhatian mereka. Berikut tips untuk mengatasinya.. 

1.Berikan tempat khusus mencakar untuknya dan letakkan di lokasi di mana kucing anda suka bersantai. Misalkan tempat yang tepat selalu terkena cahaya matahari dari jendela. 

2.Bereksperimen dengan beberapa model tempat mencakar untuk menemukan selera kucing anda. Tiap kucing biasanya menyukai permukaan tekstur yang berbeda. Misalkan kardus, kayu atau karpet. 

artikel-populer.blogspot.com - 6 Tips Menangani Kebiasaan Mencakar Kucing

3.Memberikan perhatian lebih pada kucing anda ketika ia tidur siang. Pindahkan tempat tidurnya ke 

dekat tempat cakaran khusus yang sudah disediakan atau menempatkan tempat cakaran kedekat kucing anda tidur agar ia terbiasa. Kebiasaan setiap kucing bangun tidur pasti mencakar ketika mereka bangun. 

artikel-populer.blogspot.com - 6 Tips Menangani Kebiasaan Mencakar Kucing Dekatkan tempat cakaran. 

4.Hindari menghukum kucing Anda jika ia mencakar di tempat yang tidak seharusnya. Karena hukuman tidak akan menghentikan kebiasaan mencakar kucing anda. 

artikel-populer.blogspot.com - 6 Tips Menangani Kebiasaan Mencakar Kucing

5.Kucing memang paling doyan mencakari sofa. Hindari membiarkan kucing mencakar sofa lama walaupun Anda berencana untuk membuang sofa tersebut. Ini hanya akan menambah kebiasaan nya mencakar sofa baru anda. Korden pun kadang juga tidak luput dari cakaran... 

artikel-populer.blogspot.com - 6 Tips Menangani Kebiasaan Mencakar Kucing

Tidak ada komentar:

Posting Komentar